Pengaruh Pembiayaan Murabahah Dan Pembiayaan Mudharabah Terhadap Tingkat Pendapatan Operasional Bank Bni Syariah Di Indonesia

Khairil Ihsan Sitompul

Abstract


Adapun tujuan yang hendak dicapai melalui penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh antara Pembiayaan Murabahah dan Pembiayaan Mudharabah terhadap Tingkat Pendapatan Operasional secara simultan pada BNI Syariah. Rumusan masalah yang diteliti adalah apakah ada pengaruh antara Pembiayaan Murabahah dan Pembiayaan Mudharabah terhadap Tingkat Pendapatan Operasional secara simultan pada BNI Syariah.Metode penelitian yang penulis gunakan adalah penelitian kuantitatif yang menggunakna data dalam bentuk angka.Berdasarkan hasil pengujian secara parsial pengaruh antara Murabahah terhadap Tingkat Pendapatan Operasional diperoleh Thitung> Ttabel atau 4,830 >2.00404, nilai signifikan 0.000 < 0.05 maka Ho ditolak dan Ha diterima yang berarti bahwa variabel pembiayaan murabahah (X1) secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat pendapatan operasional (Y). Berdasarkan hasil pengujan secara parsial pengaruh antara Mudharabah terhadap Tingkat Pendapatan Operasional diperoleh Thitung> Ttabel atau 4,030 >2.00404, nilai signifikan 0.000 < 0.05 maka Ho ditolak dan Ha diterima yang berarti bahwa variabel pembiayaan mudharabah (X2) secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat pendapatan operasional (Y). Berdasarkan ANNOVA (Analysis of Variance) diketahui bahwa Fhitung lebih besar dari Ftabel atau 16,460 > 3,16. Kemudian dilihat dari hasil nilai signifikan adalah sebesar 0,000 (lebih kecil dari Sig 0.05). Dengan demikian Ho ditolak (Ha diterima). Berdasarkan hasil tersebut menunjukkan bahwa ada pengaruh positif dan signifikan secara simultan antara pembiayaan murabahah dan pembiayaan mudharabah


Keywords


: Pengaruh Pembiayaan Murabahah, Pembiayaan Mudharabah dan Tingkat Pendapatan Operasional.

Full Text:

PDF

References


BUKU

Adimarwan A. Karim, Bank Islam; Analisis Fiqih dan Keuangan, Jakarta: Rajagrafindo Persada. 2010.

Makhalul Ilmi, Teori dan Praktek Lembaga Mikro KeuanganSyariah, Yogyakarta: UII Press. 2002

Muhammad Syafi?i Antonio, Apa dan Bagaimana Bank Islam, Yogyakarta: PT. Veresia Grafika. 1992.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D (Bandung: ALFABETA, CV. 2014, cetakan-21)

Wiroso, Penghimpunan Dana dan Distribusi Hasil Usaha BankSyariah, Jakarta: PT. Gramedia Widiasarana Indonesia, 2005.

JURNAL

Andriani, D., & Juliandi, A. (2016). Preferensi masyarakat kota Medan terhadap bank syariah. Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis, 8(2).

Bara, A. L., & Pradesyah, R. (2019). Analysis of The Management of Productive Zakat At The Muhammadiyah, City of Medan. In Proceeding International Seminar of Islamic Studies (Vol. 1, No. 1, pp. 617-623).

Hasanah, U., & Sihotang, M. K. (2020). Pemanfaatan Tabungan Haji Dan Umrah Bank Muamalat Oleh PT. Sabrina Al-Fikri Dalam Menjaring Nasabah Di Kota Medan. AGHNIYA: Jurnal Ekonomi Islam, 3(1).

Juliandi, A. (2014). Paramater Prestasi Kerja Dalam Perspektif Islam. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 14(01).

Juliandi, A., Manurung, S., & Satriawan, B. (2018). Mengolah data penelitian bisnis dengan SPSS. Lembaga Penelitian dan Penulisan Ilmiah AQLI.

Pradesyah, R. (2017). Analisis Pengaruh Non Performing Loan, Dana Pihak Ketiga, Terhadap Pembiayaan Akad Mudharabah di Bank Syariah. Intiqad: Jurnal Agama dan Pendidikan Islam, 9(1), 93-111.

Pradesyah, R. (2018). Analisis Perkembangan Akad-Akad Di Bank Syariah. Aghniya: Jurnal Ekonomi Islam, 1(1).

Pradesyah, R. (2018). Analisis Penerapan Fatwa MUI Wisata Halal (Studi Kasus Hotel Syariah Medan). Intiqad: Jurnal Agama dan Pendidikan Islam, 10(2), 334-348.

Pradesyah, R. (2017). Analisis Pengaruh Nilai Tukar Rupiah dan Laba Bersih Terhadap Kinerja Harga Saham Bank Panin Syariah. Intiqad: Jurnal Agama dan Pendidikan Islam, 8(2), 101-119.

QORIB, M., & JULIANDI, A. (2018). ISLAMIC ORGANIZATIONAL CULTURE MODEL DALAM PERUSAHAAN BISNIS ISLAM. Kumpulan Penelitian dan Pengabdian Dosen, 1(1).

Rahmayati, R. (2020). Strategi Peningkatan Portofolio Pembiayaan Melalui Syndicated Financing Di Bank Syariah Kota Medan. AGHNIYA: Jurnal Ekonomi Islam, 2(2).

Rahmawati, R., & Rochintaniawati, D. (2021). Thinking Disposition Profile of Class XI IPA Students in a Palembang School. ISEJ: Indonesian Science Education Journal, 2(2), 78-82.

Sihotang, M. K., & Umayya, E. (2021). Analisis Pelaksanaan Strategi Positioning Pada Toko Roti Master Bread Perdagangan. AGHNIYA: Jurnal Ekonomi Islam, 3(1), 33-42.

Sihotang, M. K., & Hasanah, H. (2021, February). ISLAMIC BANKING STRATEGY IN FACING THE NEW NORMAL ERA DURING THE COVID 19. In Proceeding International Seminar of Islamic Studies (Vol. 2, No. 1, pp. 479-485).

Sihotang, M. K., & Umayya, E. (2021). Analisis Pelaksanaan Strategi Positioning Pada Toko Roti Master Bread Perdagangan. AGHNIYA: Jurnal Ekonomi Islam, 3(1), 33-42.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Jurnal Ilmiah Mahasiswa

Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: baad@umsu.ac.id

Creative Commons License
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License


View My Stats