Pengaruh Debt To Equity Ratio, Return On Equity Dan Devidend Payout Ratio Terhadap Price To Book Value Pada Perusahaan Sub Sektor Ritel Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019

Lilis Ade Putri Br Siregar

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Debt to Equity Ratio, Return On Equity dan Devidend Payout Ratio terhadap Price to Book Value pada perusahaan Sub Sektor Ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015- 2019 baik secara parsial maupun secara simultan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan Sub Sektor Ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sedangkan sampel yang memenuhi kriteria penarikan sampel pengamatan yang dilakukan selama lima tahun dan sebanyak delapan perusahaan Sub Sektor Ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan Uji Asumsi Klasik, Regresi Berganda, Uji Hipotesis (Uji t dan Uji F), dan Koefisien Determinasi. Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan program software SPSS (Statistic Package for the Social Sciens) versi 23.00. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa secara parsial memiliki pengaruh dan signifikan antara Debt to Equity Ratio, Return On Equity dan Devided Payout Ratio terhadap Price to Book Value dan secara simultan memiliki pengaruh dan signifikan antara Debt to Equity Ratio, Return On Equity dan Devidend Payout Ratio terhadap Price to Book Value pada perusahaan Sub Sektor Ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.


Keywords


: Debt to Equity Ratio, Return On Equity, Devidend Payout Ratio dan Price to Book Value.

Full Text:

PDF

References


Abdalloh. (2018). Pasar Modal Syariah. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Anwar, M. (2019). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan Lanjutan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Apsari, I. A., Dwiatmanto, & Azizah, D. F. (2015). Pengaruh Return On Equity, Net Profit Margin, Debt to Equity Ratio, dan Long Term Debt to Equity Ratio Terhadap Price Book Value. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 27(Oktober 2015), hlm. 4.

Arismunandar, M. F., & Khair, H. (2020). Pengaruh Kompensasi, Analisis Jabatan dan Pola Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(2), 273-282.

Fachrezi, H., & Khair, H. (2020). Pengaruh Komunikasi, Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Angkasa Pura II (Persero) Kantor Cabang Kualanamu. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(1), 107-119.

Fahmi, I. (2014). Manajemen Keuangan Perusahaan dan Pasar Modal. Bandung: Alfabeta.

Fahmi, M., & Prayoga, M. D. (2018). Pengaruh Manajemen Laba terhadap Nilai Perusahaan dengan Tax Avoidance sebagai Variabel Mediating. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 1(3), 225–238. https://doi.org/10.30596/liabilities.v1i3.2496

Firdaus, I. (2019). Pengaruh DER, PER dan ROA Terhadap PBV Pada Industri Perbankan. Jurnal Ekonomi, 24(2), 242. https://doi.org/10.24912/je.v24i2.581

Gunawan, A., & Chairani, C. (2019). Effect of Financial Literacy and Lifestyle of Finance Student Behavior. International Journal of Business Economics (IJBE), 1(1), 76-86.

Gunawan, A., & Wahyuni, S. F. (2014). Pengaruh rasio keuangan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan perdagangan di Indonesia. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 13(1).

Handoko, D. S., & Rambe, M. F. (2018). Pengaruh Pengembangan Karir dan Kompensasi terhadap Komitmen Organisasi Melalui Kepuasan Kerja. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 1(1), 31-45.

Hani, S. (2015). Teknik Analisa Laporan Keuangan. Medan: UMSU Press.

Handayani, S., Bismala, L., & Arda, M. (2019, October). Program Kemitraan Masyarakat Upaya Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K) Kelurahan Mabar Kecamatan Medan Deli. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 52-57).

Harmono. (2011). Manajemen Keuangan Berbasis Balanced Scorecard Pendekatan teori, Kasus Dan Riset Bisnis. Bumi Aksara.

Irawan, D., Rambe, M. F., & Munasib, A. (2020). Peran Moderasi Kinerja Pendamping Pada Pengaruh Program Keluarga Harapan Terhadap Pengentasan Kemiskinan di Kota Tanjungbalai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(1), 136-147.

Jasin, H., Mujiatun, S., Rambe, M. F., & Siregar, R. B. (2021). Apakah Kepercayaan Memediasi Pengaruh Reputasi Bank dan Religiusitas Terhadap Purchase Intention?. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 22(1), 86-102.

Juliandi, A., & Manurung, S. (2015). Metodelogi Penelitian Bisnis Konsep Dan Aplikasi.

Medan: UMSU Press.

Julita, J. (2010). Pengaruh Debt To Equity Ratio dan Debt To Asset Ratio Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Transformasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Kumpulan Jurnal Dosen Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, 2(4), 1–21.

Julita, J., Arianty, N., & Rambe, M. F. (2021). Entrepeneur Independence Model in Improving Entrepeneur's Performance in Lubuk Pakam District. International Journal of Business Economics (IJBE), 2(2), 133-142.

Khair, H. (2019, October). Kinerja Sumberdaya Organisasi Dalam Perspektif Kewirausahaan Sebagai Upaya Peningkatan Keuntungan Usaha UMKM. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 401-406).

Khair, H. (2019). Pengaruh Kepemimpinan dan kompensasi terhadap kepuasan kerja melalui motivasi kerja. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(1), 69-88.

Lubis, R. R. (2021). Pengaruh Promosi dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Merek Converse Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (Doctoral dissertation, UMSU).

MEDAN, P. N. I. P. PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT.

MEDAN, P. P. P. C. K. ANALISIS SISTEM PEMBIAYAAN GADAI EMAS (STUDI KASUS.

Radiman, R. (2018). Pengaruh Debt To Equity Ratio Dan Total Asset Turnover Terhadap Price Book Value Dengan Return On Asset Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Riset Finansial Bisnis, 2(3), 99–110.

Radiman, R., Wahyuni, S. F., & Khalisah. (2020). Faktor Penentu Price Book Value dengan Moderasi Return on Asset dan Debt to Equity Ratio pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Humaniora: Jurnal Ilmu Sosial, Ekonomi Dan Hukum, 4(2), 71–87.

RANGKUTI, R. K. Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang Dan Perputaran Persediaan Terhadap Return On Asset Pada Perusahaan Perkebunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Rambe, M. F., Gunawan, A., Julita, J., Parlindungan, R., & Gultom, D. K. (2017).

Pengantar Manajemen Keuangan. Jakarta: Citapustaka Media.

Rai Prastuti, N., & Merta Sudiartha, I. (2016). Pengaruh Struktur Modal, Kebijakan Dividen, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis, 5(3), 254202.

Rialdy, N. (2018). Pengaruh Struktur Modal, Keputusan Investasi dan Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Bumn Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 1(3), 272–288. https://doi.org/10.30596/liabilities.v1i3.2689

Riyanto, B. (2010). Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan (Kelima). Yogyakarta: BPFE. Sahar, S. (2012). HOKI Semua Orang Berhak Meraih Keberuntungan. Jakarta: PT.

Gramedia.

Saputri, K., Astuty, W., & Rambe, M. F. (2020). Pengaruh Return on Equity dan Current Ratio Terhadap Price to Book Value Dengan Debt to Equity Ratio Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Transportasi di Bursa Efek Indonesia 2015-2018. Jurnal AKMAMI (Akuntansi Manajemen Ekonomi), 1(3), 220-230.

Sari, M., & Jufrizen, J. (2019) A. Pengaruh price to earning ratio, debt to equity ratio, return on asset dan price to book value terhadap harga pasar saham. Jurnal KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 10(2), 196–203

Sari, M., & Jufrizen, J. (2019) B. Pengaruh price to earning ratio, debt to equity ratio, return on asset dan price to book value terhadap harga pasar saham. Jurnal KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 10(2), 196–203

Siagian, T. S., & Khair, H. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 1(1), 59-70.

Siregar, G., Andriany, D., & Bismala, L. (2019, October). Program Inkubasi Bagi Tenant Inwall Di Pusat Kewirausahaan, Inovasi dan Inkubator Bisnis Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 45-51).

Siregar, G., Andriany, D., Bismala, L., & Putra, Y. A. (2020). MODEL SINERGI KELEMBAGAAN DALAM PENINGKATAN KEWIRAUSAHAAN MAHASISWA DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA. LIABILITIES (JURNAL PENDIDIKAN AKUNTANSI), 3(2), 132-141.

UMSU, P. M., & FADILLAH, N. PENGARUH CITRA MEREK DAN PERIKLANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK VASELINE.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Lilis Ade Putri Br Siregar

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Jurnal Ilmiah Mahasiswa

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: baad@umsu.ac.id

Creative Commons License
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

View My Stats