Pengaruh Inspeksi Terhadap Kemampuan Karyawan Melalui Ketertiban Kerja Pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II

Fadlyna Rizky Ananda

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh pengawasan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh pengawasan terhadap disiplin pegawai pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh disiplin terhadap kinerja pegawai pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh pengawasan terhadap kinerja pegawai melalui disiplin kerja pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan pendekatan kuantitatif dan asosiatif. Di mana dilihat dari jenis datanya maka penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif, namun juga apabila dilihat dari cara penjelasannya maka penelitian menggunakan pendekatan asosiatif. Target populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawaiKantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II yang berjumlah 43 orang. Adapun sampel dalam penelitian ini adalah berjumlah 43 orang. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh pengawasan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II. Ada pengaruh pengawasan terhadap disiplin pegawai pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II. Ada pengaruh disiplin terhadap kinerja pegawai pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II. Ada pengaruh pengawasan terhadap kinerja pegawai melalui disiplin kerja pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II.


Keywords


Pengawasan, kinerja pegawai, disiplin kerja

Full Text:

PDF

References


Alpi, M. F., & YUSNANDAR, W. (2018). Studi kebijakan hutang: Antaseden dan dampaknya terhadap nilai perusahaan. Kumpulan Penelitian dan Pengabdian Dosen, 1(1).

Amanda, R. (2016). Pengaruh Pengawasan terhadap Kinerja Karyawan Melalui Disiplin Kerja Sebagai Variabel Intervening Di PT Astra International Tbk Waru Pada Bagian Part & Accessories (Depo). Jurnal Ilmu Manajemen (JIM), 4(4), 1–8.

Ananta, I. K. F., & Adnyani, I. G. A. D. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Villa Mahapala Sanur- Denpasar. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 5(2), 1103–1130.

Arda, M. (2017). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 18(1), 45–60.

Arda, M. (2020). PROMOSI DAN PEMBUKUAN ONLINE BAGI KOPERASI DI KECAMATAN MEDAN DELI. LIABILITIES (JURNAL PENDIDIKAN AKUNTANSI), 3(2), 108-114.

Ardansyah, A. (2014). Pengawasan, Disiplin Kerja, dan Kinerja Pegawai Badan Pusat Statistik Kabupaten Lampung Tengah. JMK, 16(2), 153–162.

Astuti, R. (2017). Pengaruh Pelatihan dan Disiplin Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Razza Prima Trafo Medan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 1(1), 68–78.

Astutik, M. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Jombang. Jurnal Bisnis, Manajemen Dan Perbankan, 2(2), 121–140.

Bahri, S., & Arda, M. (2019, October). Pengaruh Karakteristik Pengusaha Terhadap Keberhasilan Usaha Kecil Pada Kalangan Generasi Z. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 265-273).

Berutu, R. A. (2019). Pengaruh Insentif Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pada PT Sumber Jadi Kencana Motor Medan (Doctoral dissertation).

Bismala, L. (2014). Dampak Pengawasan dan Kepuasan Kerja dalam Mempengaruhi Disiplin Kerja Karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan. Jurnal Riset Akuntansi & Bisnis, 14(1), 29–41.

Hasibuan, J. S. (2017). Pengaruh Disiplin dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Kemasindo Cepat Nusantara Medan. Jurnal IImiah Manajemen Dan Bisnis, 8(10). Handayani, S., Bismala, L., & Arda, M. (2019, October). Program Kemitraan Masyarakat Upaya Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K) Kelurahan Mabar Kecamatan

Medan Deli. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 52-57). IRFAN, M. Tanggung Jawab Negara Pemilik Objek Ruang Angkasa Berupa Satelit Yang

Menjadi Sampah Di Ruang Angkasa.

Jufrizen, J. (2017). Pengaruh Kemampuan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Perawat : Studi Pada Rumah Sakit Umum Madani Medan. Jurnal Riset Sains Manajemen, 1(1), 27–34.

Juliandi, A., Irfan, I., & Manurung, S. (2013). Metodologi Penelitian Kuantitatif Untuk Ilmu- Ilmu Bisnis. Bandung: Cipta Pustaka.

Kinanti, A. P., & Willy Yusnandar, S. E. Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Narasindo Mitra Prima The Influence Of Job Satisfaction And Work Motivation Of Employee Performance At PT. Narasindo Mitra Prima.

Lesmana, M. T. (2019). Pengaruh Kompetensi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai. Prosiding FRIMA (Festival Riset Ilmiah Manajemen Dan Akuntansi), 1(1), 666–670.

Marpaung, R. (2013). Pengaruh Pengawasan dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai Kejaksanaan Tinggi Riau. Jurnal Sosial Ekonomi Pembangunan, 1(1), 141– 164.

Marsaoly, K. M. S. (2016). Pengaruh Pengawasan dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional Provinsi Maluku Utara. Jurnal Manajemen Sinergi, 2(2), 24–33.

Nielwaty, E. (2017). Pengaruh Pengawasan terhadap Kinerja Pegawai Disperindag Sub Bidang Pengawasan Barang dan Jasa Provinsi Riau. Jurnal Niara, 1(1), 1–10.

Pangarso, A., & Susanti, P. I. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai di Biro Pelayanan Sosial Dasar Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Barat. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan, 1(1), 145–160.

Bangun, W. (2012). Manajer Sumber Daya Manusia. Jakarta: Gelora Aksara Pratama. Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 23.

Semarang: Universitas Diponegoro.

Handoko, T. H. (2012). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Hasibuan, M. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara. Kadarisman, M. (2012). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta:

Rajawali Pers.

Mangkunegara, A. A. A. P. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan.

Bandung: Rosdakarya.

Pauzi, P. (2018). Pengaruh Pengawasan terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Kalimantan Timur di Samarinda. EJournal Administrasi Bisnis, 6(3), 905–917.

Prayogi, M. A., & Nursidin, M. (2018). Pengaruh Pelatihan dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin Ilmu Universitas Asahan 2018, 1(1), 216–222.

Pulungan, D. R., & Arda, M. (2019). Kompetensi dosen dan pencapaian hasil belajar mahasiswa. Liabilities Jurnal Pendidikan Akuntansi, 2(2), 115-124.

Pulungan, D. R., Khairani, L., Arda, M., Koto, M., & Kurnia, E. (2019, October). Memotivasi Anak Usia Dini Menabung Demi Masa Depan. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 296-301).

Purnomo, M. F. (2011). Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi, dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PDAM Tirta Moedal Semarang. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 1(1), 5–14.

Rivai, V. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Rajagrafindo Persada. Sadiatmi, R., & Kurniawati, Z. (2014). Pengaruh Komunikasi dan Pengawasan terhadap

Kinerja Pegawai pada Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia (STPI) Curug, Tangerang. Jurnal Aviasi Langit Biru, 8(17), 14–27.

Sami’an, S. (2013). Pengaruh Kepemimpinan dan Pengawasan terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero) di Kantor DAOP IV Semarang. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 23(1), 10–14.

Singodimedjo, M. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Surabaya: SMMA. Siswadi, Y. (2017). Pengaruh Pelatihan dan Disiplin terhadap Produktivitas Kerja pada

PT. Jasa Marga Cabang Belmera Medan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis2,

(1), 124–137.

Sopian, I. (2014). Disiplin Kerja Pegawai dalam Meningkatkan Produktivitas Kerja Pegawai (Studi pada Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Kepulauan Riau). Jurnal Ekonomi Dan Bisnis2, 1(1), 1–19.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif R & D. Bandung: Alfabeta.

Suharsimi, A. (2010). Prosedur Penelitian. Jakarta: Erlangga.

Sutrisno, E. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Tanjung, H. (2015). Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Prestasi Kerja Pegawai pada Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Kota Medan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 15(1), 27–36.

Yusnandar, W. (2019). Pengaruh kompetensi dan disiplin kerja terhadap kinerja Pegawai pt. Perkebunan nusantara iv medan (Doctoral dissertation, UMSU).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Fadlyna Rizky Ananda

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Jurnal Ilmiah Mahasiswa

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: baad@umsu.ac.id

Creative Commons License
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

View My Stats