Kajian Pemanfaatan Aplikasi Kahoot! Dalam Meningkatkan Minat Dan Semangat Belajar Siswa

Ayunda Widanty Zulham

Abstract


Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan Metode Library Research. Sumber data yang diperoleh dalam skripsi ini yaitu dengan menganalisis 20 jurnal yan relevan atau artikel ilmiah yang berhubungan dengan manfaat penggunaan media aplikasi Kahoot!. Instrumen penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan humman instrumen yang dikembangkan berupa observasi dan angket. Observasi dan dokumentasi pada penelitian diperoleh dengan mengumpulkan data data tentang meaplikasi kahoot! dan minat belajar siswa dalam pembelajaran akuntansi. Berdasarkan hasil analisis data yang diperoleh dari hasil penelitian penelitian sebelumnya menyatakan bahwa aplikasi kahoot! sangat baik dan layak untuk digunakan sebagai pemicu untuk meningkatkan minat belajar siswa. Hal ini juga telah terbukti dari hasil penelitian yang telah dilakukan oleh peneliiti sebelumnya tentang aplikasi kahoot! dan minat belajar siswa. Dengan demikian maka dapat disimpulkan dari analisis yang telah dilakukan bahwa Aplikasi kahoot! ini sangat bermanfaat dalam meningkatkan minat belajar siswa di Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai.

Kata Kunci: Aplikasi Kahoot!, dan Minat Belajar Siswa


Full Text:

PDF

References


Andri, & Purwanti, R. S. 2019. Meningkatkan Minat Dan Hasil, Belajar Siswa Menggunakan Model Number Heads Together (NHT) Pada Mata Pelajaran Matematika. J-PIMat, I(1), 26-37.

Anggriani, T. U., & Effendi, S. (2019). PENGGUNAAN MEDIA KOMISI (KOTAK MISTERI AKUNTANSI) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA AKUNTANSI. LIABILITIES (JURNAL PENDIDIKAN AKUNTANSI), 2(1), 53-67.

Axters, R., & Effendi, S. (1991). Standardization and Quality Control Development of Food and Agricultural Products (Coffee and Cocoa), Indonesia. Report, 25 March to 24 May 1991.

Dalimunthe, M. I. 2020. Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Minat Belajar Terhadap Pemahaman Akuntansi Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi Di Universitas Medan Area. Jurnal Mutiara Akuntansi, V(2), 99-108.

Darma, M. B., Effendi, S., & Juari, A. A. T. (2018). Pengaruh citra merek dan kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan kosmetik. Jurnal Riset Sains Manajemen, 2(1), 1-8.

Daryances, F., & Ririen, D. 2020. Efektivias Penggunaan Aplikasi Kahoot Sebagai Alat Evaluasi Pada Mahasiswa. Journal of National Science and Intregation, III(2), 172-186.

Effendi, S. (1988). [Determination of optimal fermentation time of cacao beans base on fermentation index].[Indonesian]. In Seminar Penelitian Pasca Panen Pertanian. Bogor (Indonesia). 1-2 Feb 1988..

Effendi, S. (1989). Determination of optimum duration of cacao bean fermentation based on fermentation index. Menara Perkebunan (Indonesia).

Effendi, S. (1995). Utilization of Cacao Sweatings for Nata Production Using Acetobacter Xylinum. Menara Perkebunan, 63(1), 23-26.

Effendi, S. (2012). Teknologi Pengolahan Pangan dan Pengawetan Pangan. Bandung (ID): Alfabeta.

Effendi, S. (2015). Hubungan tingkat kecerdasan emosional dan intelektual dengan keberhasilan belajar. Jurnal Aksioma Ad-Diniyyah: The Indonesian Journal of Islamic Studies, 1(2).

Effendi, S., & Hardjosuwito, B. (1988). Measurements of cacao bean fermentation by fermentation index and organoleptic test. Menara Perkebunan (Indonesia) v. 56 (3) p. 76-69.

Effendi, S., & Siregar, S. A. (2018). Penerapan Strategi Giving Question And Getting Answer Sebagai Upaya Peningkatkan Hasil Belajar Akuntansi. LIABILITIES (JURNAL PENDIDIKAN AKUNTANSI), 1(2), 125-137.

Effendi, S., Winarno, F. G., Nur, M. A., & Hardjo, S. (1983). Pengaruh kondisi pengolahan trhadap mutu biji cokelat (Theobroma cacao L.) di Perkebunan Bunisari. Menara perkebunan.

Fachrurozi, M., & Rahmawati, S. N. 2021. Pengembangan Model Instrumen Evaluasi Menggunakan Aplikasi Kahoot Pada Pembelajaran Ekonomi. Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, VIII(1), 01-10.

Firdiansyah, Y., & Pamungkas, H. P. 2020. Analisis Persepsi Mahasiswa Terhadap Penggunaan Kahoot Sebagai Media Evaluasi Pembelajaran Pada Mata Kuliah Teori Ekonomi Moneter. Jurnal Ekonomi dan Pendidikan, IV(1), 1-7.

Hamonangan, S. D., Marbun, D. S., Siregar, S. A., & Effendi, S. (2020, September). Panel: The Problem of Pandemic Economics and the Solution of Constitutional Macroeconomics. In IF 2020.

Hariani, P. P., & Sihotang, I. M. (2021). Excel Mempermudah Penyusunan Laporan Keuangan. JURNAL PRODIKMAS Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 50-57.

Hartanti, D. 2019. Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Dengan Media Pembelajaran Interaktif game Berbasis Hypermedia. Penelitian dan Evaluasi Pembelajaran, 78-85.

Hartati, S., & Fatmawati, L. 2020. Upaya Meningkatkan Minat Dan Hasil Belajar Siswa Dengan Game Edukatif Pada Pembelajaran Tematik Muatan IPA Kelas V SD Mesjid Syuhada. Prosiding Pendidikan Profesi Guru, 45-55.

Jannah, K. 2020. Pengembangan Instrumen Penilaian Berbasis High Order Thinking Skills Berbantuan Aplikasi "Kahoot" Pada Kompetensi Dasar Menerapkan Penanganan Surat Masuk dan Surat Keluar Jurusan OTKP di SMK Negeri 2 Buduran. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran, VIII(1), 108-121.

Kusuma, C.S.D. 2015. Pentingnya Guru Dalam Pengembangan Minat Belajar Bahasa Inggris. Jurnal efisiensi, XIII(2),66-83

Lisnani, & Emmanuel, G. 2020. Analisis Penggunaan Aplikasi Kahoot Dalam Pembelajaran Ipa. Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA, 155-167.

Lubis, H. Z., Effendi, S., & Fatmawarni, F. (2021, November). Online Accounting Learning Problems Analysis During the Covid-19 Pandemic. In Journal of International Conference Proceedings (JICP) (Vol. 4, No. 2, pp. 447-454).

Lubis, H. Z., Effendi, S., & Fatmawarni, F. (2021, November). Online Accounting Learning Problems Analysis During the Covid-19 Pandemic. In Journal of International Conference Proceedings (JICP) (Vol. 4, No. 2, pp. 447-454).

Mahrus, Safrillah, A., Ayumingtias, W., Ainun, M. N., Taufikurahman, & Ramadan, E. F. 2021. Upaya Meningkatkan Minat Belajar Siswa Di Masa Pandemi Covid-19 Melalui Pembelajaran Door To Door Di Kelurahan Kendo Kecamatan Raba Kota Bima. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 231-236.

Marbun, D. S., Effendi, S., Lubis, H. Z., & Pratama, I. (2020). Role of education management to expediate supply chain management: a case of Indonesian Higher Educational Institutions. Int. J Sup. Chain. Mgt Vol, 9(1), 89-96.

Marbun, D. S., Juliandi, A., & Effendi, S. (2020). The Effect of Social Media Culture and Knowledge Transfer on Performance. Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol, 3(3), 2513-2520.

Mulato, S., Amir, E. J., Effendi, S., & Sariyanto, T. (1991). Effect of drying temperature of solar tunnel dryer on drying rate of cocoa bean. Menara Perkebunan (Indonesia).

Musdiani. 2019. Analisis Model Pembelajaran Terhadap Cara Mengajar Guru Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Materi Penggolongan Hewan Di Kelas V Sd Negeri Pante Cermin. Jurnal Tunas Bangsa, VI(1),60-68.

Muzdalifah, N. 2015. Efektivitas Penggunaan Media Kartu Gambar Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Akuntansi Di SMA. Jurnal penelitian. 1-16

Ningrum, G. D. 2018. Studi Penerapan Media Kuis Interaktif Berbasis Game Edukasi Kahoot Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa. (N. Wedyawati, Ed.) Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, IX(1), 01-81.

Ramayulis. 2018. Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Minat Belajar PKN Siswa Kelas II SD Negeri 157 Pekanbaru. Jurnal Pendidikan dan Pengajaran, II(2), 214-222.

Riswanto, W. 2019. Meningkatkan Minat Belajar Siswa Kelas Xi TKR Semester 4 SMK Pancasila 1 Kutoarjo 2017/108. Jurnal Pendidikan Teknik Otomotif_Universitas Muhammadiyah Purwarejo,XIII(1), 26-32.

Sihotang, I. M. (2015). Model Pembelajaran Jigsaw Dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Akuntansi. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Akuntansi dan Keuangan.

Sihotang, I. M., & Hariani, P. P. (2021). Implementation of Lesson Study Based Accounting Learning with Student Facilitator and Explaining Learning Model. Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol, 4(1), 153-159.

Sihotang, I. M., & Husna, F. (2020, October). PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DALAM JARINGAN PADAMASA COVID-19. In Seminar Nasional Multi Disiplin Ilmu Universitas Asahan.

Sihotang, I. M., & Lestari, L. (2018). Analisis Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Pada PTPN III Kebun Sei Silau Kabupaten Asahan. LIABILITIES (JURNAL PENDIDIKAN AKUNTANSI), 1(1), 57-64.

Sihotang, I. M., & Munthe, D. S. (2017). Pembelajaran Model Student Teams Achievement Division (STAD) Dalam Meningkatkan Kemampuan Kognitif Akuntansi Siswa. In Seminar Nasional Pendidikan ISSN: 2503 (Vol. 4855, pp. 56-66).

Wardana, S. 2019. Implementasi Gamifikasi Berbantu Media Kahoot Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar, Motivasi Belajar, Dan Hasil Belajar Jurnal Penyesuaian Kelas X Akuntansi 3 Di SMK Koperasi Yogyakarta Tahun Ajaran 2018/2019. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, XVII, 46-57.

Yogga Mar Muhamad, T. 2018. Implementation Of Kahoot Application To Improving Of Interest Civic Education Learning (Experimental Research In Class XI Of SMA Negeri I Garut). Journal Civics and Social Studies, I, 75-92.

Zoebaeda, S. 2020. Penggunaan Media Prezi Dan Kahoot Serta Pemberian Reward Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Akuntansi. Jurnal Teknologi Pendidikan, VIII(2), 213-233.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Jurnal Ilmiah Mahasiswa

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: baad@umsu.ac.id


Creative Commons License
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

View My Stats