Persepsi Orang Tua Tentang Siaran Belajar Dari Rumah Di Tvri Selama Masa Pandemi Covid-19 Di Kelurahan Polonia Medan
Abstract
Sejumlah penelitian telah membuktikan bahwa perkembangan teknologi di era milenial saat ini sangat mempengaruhi berbagai aspek kehidupan salah satunya aspek pendidikan. Generasi milenial yang sebagian besar merupakan pelajar tersebut lebih banyak menghabiskan waktunya dengan gadget mereka sehingga dapat dikatakan bahwa mereka ketergantungan terhadap teknologi. Teknologi dalam pendidikan berperan dalam memberikan kemudahan bagi guru maupun peserta didik untuk mempermudah proses pembelajaran terlebih lagi untuk para peserta didik yang kesulitan dalam memahami pelajaran di dalam kelas maupun di luar kelas. Televisi merupakan salah satu sistem komunikasi, yang menggunakan suatu rangkaian gambar elektronik yang dipancarkan secara tepat, beruntun dan diiringi unsure audio. Kata televisi terdiri dari kata tele yang berarti jarak dalam bahasa yunani, dan kata visi yang berarti citra atau gambar dalam bahasa latin. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Persepsi Orang Tua Tentang Siaran Belajar Dari Rumah Di TVRI Selama Masa Pandemi Covid19. Jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif, metode penelitian deskriptif digunakan untuk menyelidiki, menemukan, menggambarkan, dan menjelaskan masalah yang diteliti. Adapun teknik analisis yang digunakan adalah analisis interaktif dimana penulis mewawancarai narasumber dan mengambil kesimpulan dari wawancara tersebut. Dapat disimpulkan persepsi Orang Tua Tentang Siaran Belajar Dari Rumah Di TVRI Selama Masa Pandemi Covid-19 mempermudah siswa- siswi dalam proses belajar dan meningkatkan minat pembelajaran.
Kata Kunci : Pembelajaran Alternatif, Persepsi, TelevisiFull Text:
PDFReferences
Buku
Asrori, DAFTAR PUSTAKA. "DAFTAR PUSTAKA. Asrori, Mohammad Psikologi Pembelajaran. Wacana Prima. Bandung."
Jurnal
Adhani, A., & Priadi, R. (2017). PERSEPSI SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS TERHADAP SOSIALISASI PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI KOTA MEDAN. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(2), 194-205.
Anshori, A. (2018). Pengaruh Iklan Politik Terhadap Persepsi Pemilih Kota Medan Tahun 2018. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(2), 132-144.
Anshori, A., & Adhani, A. (2019). Pengaruh Budaya dalam Pesan Politik Terhadap Perilaku Pemilih Kota Medan Pada Pemilu Tahun 2019.
Anshori, A. (2019). Opini Masyarakat Kota Medan Terhadap Pemilihan Serentak Presiden Dan Legislatif Tahun 2019. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 3(2), 142-156.
Anshori, A., & Adhani, A. (2019). Pengaruh Budaya dalam Pesan Politik Terhadap Perilaku Pemilih Kota Medan Pada Pemilu Tahun 2019.
Amini, N. R., Naimi, N., & Lubis, S. A. S. (2019). Implementasi Kurikulum Al-Islam dan Kemuhammadiyahan dalam Meningkatkan Sikap Religiusitas Mahasiswa di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Intiqad: Jurnal Agama Dan Pendidikan Islam, 11(2), 359-372.
Hardiyanto, S., & Romadhona, E. S. (2018). Remaja dan Perilaku Menyimpang. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(1), 23-32.
Hardiyanto, S., & Pulungan, D. (2019). Komunikasi Efektif Sebagai Upaya Penanggulangan Bencana Alam di Kota Padangsidimpuan. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 3(1), 30-39.
Hardiyanto, S. (2017). Pengaruh employee relation Terhadap kepuasan komunikasi karyawan PDAM Tirtanadi cabang Sei Agul. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), 43-49.
Hardiyanto, S., Lubis, F. H., & Hidayat, F. P. (2020). Persepsi Masyarakat Terhadap Acara Islam Itu Indah Di Trans Tv (Studi Deskriptif Ibu-Ibu Perwiritan Lorong Pipa Kelurahan Sari Rejo Kecamatan Medan Polonia).
Hardiyanto, S., Lubis, F. H., & Hidayat, F. P. (2020). Persepsi Masyarakat Terhadap Acara Islam Itu Indah Di Trans Tv (Studi Deskriptif Ibu-Ibu Perwiritan Lorong Pipa Kelurahan Sari Rejo Kecamatan Medan Polonia).
Hardiyanto, S., Lubis, F. H., & Hidayat, F. P. (2020). Persepsi Masyarakat Terhadap Acara Islam Itu Indah Di Trans Tv (Studi Deskriptif Ibu-Ibu Perwiritan Lorong Pipa Kelurahan Sari Rejo Kecamatan Medan Polonia).
Hidayat, F. P., & Lubis, F. H. (2021). Literasi media dalam menangkal radikalisme pada siswa. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 5(1), 31-41.
Hidayat, F. P. (2020). Aktualisasi Diri Mahasiswa di Dalam Media Sosial Instagram.
HIDAYATI, L. (2020). AKTIVITAS PUBLIC RELATIONS KARIBIA BOUTIQUE HOTEL MEDAN (Doctoral dissertation, UMSU).
Hidayat, F. P., & Lubis, F. H. (2021). Literasi media dalam menangkal radikalisme pada siswa. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 5(1), 31-41.
Lestari, A. G. (2019). Pola Komunikasi Kepala Desa Dalam Upaya Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pemanfaatan Alokasi Dana Desa (Kabupaten Simalungun) (Doctoral dissertation).
Lubis, S. A. S. (2019). Hadis Rasulullah Seputar Komunikasi Antarbudaya. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 3(1), 66-80.
Lubis, F. H. (2018). Opini Mahasiswa Kota Medan Terhadap Iklan Politik Calon Gubernur Dan Wakil Gubernur Sumatera Utara Tahun 2018. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(2), 157-166.
Lubis, F. H. (2017). ANALISIS SEMIOTIKA BILLBOARD PASANGAN CALON WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA MEDAN 2015. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), 17-42.
Munthe, N. B. (2020). Opini siswa tentang rencana penghapusan ujian nasional pada tahun 2021 (Studi Kasus Pada SMA Negeri 2 Medan). Medan: Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.
Nasution, N. (2018). Strategi Manajemen Penyiaran Radio Swasta Kiss Fm Dalam Menghadapi Persaingan Informasi Digital. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(2), 167-178.
Nasution, N. (2017). Eksistensi M-Radio Terhadap Perkembangan Teknologi Komunikasi dan Informasi. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(2), 174-183.
Nasution, N. (2020). Penerapan Model Sosialisasi Spiritual Quotion Terhadap Motivasi Usaha Bisnis Makanan Halal Produksi Rumah Tangga.
Nasution, N. (2014). Analisis Tingkat Kebutuhan Remaja Di Kota Medan Terhadap Informasi Pendidikan Seksual Dan Kesehatan Reproduksi.
Putra, N., & Lubis, F. H. (2019). Diskursus Politik Islam dan Kebijakan Ideologis Media Massa di Sumatera Utara. Persepsi: Communication Journal, 2(2), 1-10.
Putra, N. (2019). Media Massa dan Politik Islam Pasca Reformasi 1998 (Studi Historis Komparatif dan Ekonomi Politik di Sumatera Utara). Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 3(1), 1-18.
Putra, I. (2019). Pengaruh Beban Operasional Pendapatan Operasional (BOPO), Non Performing Loan (NPL) Dan Debt To Equity Ratio (DER) Terhadap Return On Assets (ROA) Pada PT Bank Sumut (Doctoral dissertation).
Putra, N., & Lubis, F. H. (2019). Diskursus Politik Islam dan Kebijakan Ideologis Media Massa di Sumatera Utara. Persepsi: Communication Journal, 2(2), 1-10.
Rudianto, R., & Anshori, A. (2021). Komunikasi Organisasi Antar Budaya di Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Sumatera Utara. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 5(1), 11-19.
Saleh, A. (2021). [Prosiding] Seminar Internasional di UPSI Malaysia. KUMPULAN BERKAS KEPANGKATAN DOSEN.
Simanjuntak, S. L., & Nasution, N. (2017). Komunikasi Interpersonal Psikolog Terhadap Pemulihan Pasien Rumah Sakit Jiwa Provinsi Sumatera Utara. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), 118-128.
Tanjung, I. S., & Yenni, E. (2018). PENERAPAN PENDEKATAN PARTISIPATORIS DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA PESISIR UNTUK MEWUJUDKAN PELAKSANAAN UNDANG-UNDANG NOMOR 6 TAHUN 2014 TENTANG DESA. Kumpulan Penelitian dan Pengabdian Dosen, 1(1).
Thariq, M., & Anshori, A. (2017). Komunikasi adaptasi mahasiswa indekos. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(2), 156-173.
Thariq, M. (2020). Pola Komunikasi Adaptasi Mahasiswa Asal Malaysia (Studi Pada Program Student Exchange Di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Indonesia).
Thariq, M. (2020). Pola Komunikasi Adaptasi Mahasiswa Asal Malaysia (Studi Pada Program Student Exchange Di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Indonesia).
Ulfa, K. (2018). Pemanfaatan Media Online Youtube Oleh Beauty Vlogger Dalam Mendesiminasi Informasi Kecantikan (Doctoral dissertation).
Wandira, P. B. (2018). Wisata Arung Sebagai Daya Tarik Komunikasi Pemasaran (Study Pada Operator Ancol Arung Jeram Di Sungai Bahbolon Sipispis, Serdang Bedagai) (Doctoral dissertation).
Waridha, M. R. (2021). Strategi Komunikasi Kesehatan Rumah Sakit Islam Malahayati Dalam Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Tentang Covid-19 (Doctoral dissertation, UMSU).
Yenni, E., & Sari, A. W. (2018). POLA PENGAJARAN KESANTUNAN BERBAHASA ANAK DALAM LINGKUNGAN KELUARGA. Kumpulan Penelitian dan Pengabdian Dosen, 1(1).
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ilmu Sosial dan Politik [JIMSIPOL]
Jurnal Ilmiah Mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Sumatera UtaraKampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: baad@umsu.ac.id
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
View My Stats View My Stats