Tradisi Makan Hadap-Hadapan Pada Etnis Melayu Di Kota Tanjung Balai Yang Memiliki Makna simbolik

Afni Syahrida

Abstract


Sejarah adanya makan nasi hadap-hadpan awalnya karena kehidupan di masa lalu kalangan bangsa Melayu sangat islami, menikahkan anak mereka dengan cara perjodohan dan perkenalan keluarga lewat tradisi makan nasi hadap- hadapan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui makna simbol yang terkandung pada acara makan nasi hadap-hadapan dalam upacara perkawinan adat Melayu Tanjungbalai. Unsur dan rangkaian acara yang terdapat di dalam prosesi makan nasi hadap-hadapan tersebut memiliki arti dan inilah yang membuat penulis tertarik untuk meneliti komunikasi yang terjadi di dalam acara makan nasi hadaphadapan tersebut. Unsur yang di teliti adalah interaksi simbolik dengan simbolsimbol hidangan,duduk pengantin, juru bicara dan lainnya. Simbol hidangan yang artinya kehidupan rumah tangga dihadapkan dnengan berbagai macam pilihan. Simbol duduk pengantin yang artinya wanita berasal dari tulang rusuk laki-laki. Dan simbol juru bicara yang artinya adalah untuk mensukseskan jalannya acara. Hasil penelitian menemukan bahwa adanya pergeseran simbol yang terdapat pada tradisi makan nasi hadap-hadapan pada etsnis Melayu di Tanjungbalai dimana yang dulunya etnis Melayu menggunakan nasi kuning tetapi sekarang sudah boleh menggunakan nasi apa saja, contohnya nasi goreng atau nasi putih. Pada simbol juru bicara ternyata tidak ada kriteria khusus siapa saja boleh menjadi juru bicara selama dia mengerti dan faham tentang rangkaian acara tersebut. Peneliti menggunakan teori interaksi simbolik yang di kemukakan oleh Herbert Blumer yang berpendapat bahwa manusia bertindak berdasarkan makna yang diberikan orang lain kepada mereka.


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Buku

Adhani, A., Nashrudin, A., Tunggali,A. P. P. W., & Nurjanah, A. (2017). Komunikasi Berkemajuan dalam Dinamika Media dan Budaya. APIK PTM, Univ. Muh. Ponorogo, Buku Litera Yogyakarta.

Alex Sobur. (2004). Semiotika Komunikasi.Bandung: Remaja Rosdakarya.

Ardianto, Elvinaro, dkk. (2007). Komunikasi Massa. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Aulia, R., Ginting, R., & Khairani, L. (2020). Model Komunikasi Antar budaya dalam mewujudkan Nilai-nilai Multikulturalisme melalui Kearifan Lokal Marjambar di Kelurahan Bunga Bondar Sipirok. Jurnal SOMASI (Sosial Humaniora Komunikasi), 1(2), 197-212.

Basit, L. (2018, October). Media Treatment on Religion Issues. In International Conference on Media and Communication Studies (ICOMACS 2018) (pp. 286-289). Atlantis Press.

Bungin, Burhan. (2009). Analisis Penelitian Data Kualitatif.Jakarta: Raja Grafindo.

Fitriani. (2018). Skripsi:Makna Simbolik Pada Prosesi Perkawaninan Adat Melayu Langkat. Medan : Universitas Sumatera Utara.

Hermawan, Agus. (2012). Komunikasi Pemasaran. Jakarta:Erlangga.

KBBI. (2016). Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) [Online] Available at:

Mufti. (2018). Skripsi : Upacara Perkawaninan Dalam Masyarakat Melayu Deli Di Medan. Medan : Universitas Sumatera Utara.

Nurdin, R., Syam, T., & Harahap, M.S. (2015). Komunikasi Lintas Budaya Wisatawan Asing dan Penduduk Lokal di Bukit Lawang. JURNAL SIMBOLIKA: Research and Learning in Communication Study, 1(2).

Priadi, R. (2020). [Peer Review] PERSEPSI MASYARAKAT DESA DOY KECAMATAN ULEE KARENG KOTA BANDA ACEH. KUMPULAN BERKAS KEPANGKATAN DOSEN.

Rahmadani Putri. (2019). Skripsi : Tradisi makan nasi hadap- hadapan masyarakat melayu kisaran kabupaten asahan(1989-2009), Medan :Universitas Sumatera Utara.

Rudianto, R., & Anshori, A. (2020). News Framing on Malay Deli Culture in medan. tribunnews. com Online Media. Komunikator, 12(2),129-135.

Thariq, M. (2017). Membangun Ketahanan Keluarga dengan Komunikasi

Varidansyah Dani. (2008). Filsafat Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar, Cet. II (Jakarta PT Indeks) h. 25-26.Vardiansyah, Dani. 2004. Pengantar Ilmu Komunikasi. Bogor:Ghalia Indonesia.

Whitehead, Alfred North. (1927). Symbolism: Its meaning and effect, University of Virginia.

Jurnal

Astuti, A. (2020). Strategi Komunikasi Pemasaran iNews TV Sumut dalam Meningkatkan Segmentasi Pemirsa (Doctoral dissertation).

Amalia, F. R. (2018). Strategi Komunikasi Pembangunan Dalam Pemanfaatan Dana Alokasi Nagari (Di Nagari Limo Kaum Sumatera Barat) (Doctoral dissertation).

Amelia, S. (2021). EFEKTIVITAS PELAYANAN IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN DALAM RANGKA MEWUJUDKAN PENERTIBAN PEMBANGUNAN DI KOTA MEDAN (Doctoral dissertation, UMSU).

Amrizal, D. (2018). PENGEMBANGAN MODEL EVALUASI MANAJEMEN MUTU INTERNAL PADA SIKLUS MUTU DI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA. Kumpulan Penelitian dan Pengabdian Dosen, 1(1).

Aulia, R., Ginting, R., & Khairani, L. (2020). Model Komunikasi Antarbudaya dalam mewujudkan Nilai-nilai Multikulturalisme melalui Kearifan Lokal Marjambar di Kelurahan Bunga Bondar Sipirok. Jurnal SOMASI (Sosial Humaniora Komunikasi), 1(2), 197-212.

Diningsih, I. P. (2021). PENGARUH PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA, BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN YANG DIMEDIASI OLEH STRESS KERJA PADA MITRA PENGGUNA JASA LAYANAN BALAI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA MEDAN (Doctoral dissertation).

Ekasari, Y., & Augus, E. (2020). Peranan Rumah Sakit Jiwa Mahoni Dalam Mengembalikan Keberfungsian Sosial Eks Orang Dengan Gangguan Jiwa. Jurnal Intervensi Sosial dan Pembangunan (JISP), 1(1), 44-57.

Fudzah, N., Bahri, S., & Khairani, L. (2020). PENGARUH KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN MOTIVASI SEBAGAI VARIABLE INTERVENING PADA PT. POS INDONESIA KANTOR REGIONAL I MEDAN. Jurnal AKMAMI (Akuntansi Manajemen Ekonomi), 1(3), 173-183.

Nesia, Andin , (2014), Dasar-Dasar Humas, Yogyakarta : Graha Ilmu,

PRATIWI, D. Pola Komunikasi Pedagang Etnis Tionghoa dengan Pembeli Pribumi di Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat.

Priadi, R. (2020). [Turnitin] Family Communication Model in Forming Pious Children. KUMPULAN BERKAS KEPANGKATAN DOSEN.

Putra, N. (2019). Media Massa dan Politik Islam Pasca Reformasi 1998 (Studi Historis Komparatif dan Ekonomi Politik di Sumatera Utara). Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 3(1), 1-18.

Rizky, R. N., & Mavianti, M. (2019, October). Keripik Kelapa: Peluang Usaha Baru di Dusun 3 Tanjung Anom, Deli Serdang. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 311-318).

Rudy, May T. (2015), Komunikasi & Hubungan Masyarakat International, Bandung : PT Refika Aditama,

Ruslan, Rosady, (2015), Praktik dan Solusi dalam Situasi Krisis dan Pemulihan Citra, Jakarta : Ghalia Indonesia.

Saleh, A., & Sihite, M. (2020). Strategi Komunikasi untuk Program Corporate Social Responsibility dalam Pemberdayaan Masyarakat. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 4(1), 98-105

Simanjuntak, S. L., & Nasution, N. (2017). Komunikasi Interpersonal Psikolog Terhadap Pemulihan Pasien Rumah Sakit Jiwa Provinsi Sumatera Utara. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), 118-128.

Pulungan, D. R., Khairani, L., Arda, M., Koto, M., & Kurnia, E. (2019, October). Memotivasi Anak Usia Dini Menabung Demi Masa Depan. In Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan (Vol. 1, No. 1, pp. 296-301).

Tanjung, R. S. (2019). Motivasi dan Perilaku Penggemar Musik Korean Pop di Medan (Doctoral dissertation).

Thariq, M., & Anshori, A. (2017). Komunikasi adaptasi mahasiswa indekos. Jurnal Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(2), 156-173.

Thariq, M. (2020). Pola Komunikasi Adaptasi Mahasiswa Asal Malaysia (Studi Pada Program Student Exchange Di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Indonesia).

Yenni, E., Yusriati, Y., & Sari, A.W. (2018). Pola Pengajaran kesantunan berbahasa anak di lingkungan keluarga. Jurnal tarbiyah, 25(1).

Yusri, M. (2020). Analysis Concept And Indicator Proverty in Medan City. Indonesian Journal of Education, Social Sciences and Research (IJESSR), 1(1), 51-58

Internet

http://kbbi.web.id/simbol [Diakses 7 Maret 2020]

https://id.m.wikipedia.org/wiki/Pernikahan

(di akses pada Sabtu, 7 maret (2020).Pukul 14.28 WIB)

https://id.m.wikipedia.org/wiki/Suku Melayu ( di akses pada Sabtu, 7 maret (2020) pukul 15.05 WIB


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ilmu Sosial dan Politik [JIMSIPOL]




Jurnal Ilmiah Mahasiswa

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: baad@umsu.ac.id

Creative Commons License
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License


View My Stats View My Stats